Penggunaan AI generatif untuk keperluan bisnis sedang dilirik banyak perusahaan yang butuh cara pintar mengolah data mereka. Untuk membantu mempercepat tujuan itu, baru-baru ini Cloudera menjalin kerja sama dengan Pinecone, perusahaan vector database yang menyediakan memori jangka panjang untuk AI Cloudera.