Fitur-fitur yang ditingkatkan pada prosesor Intel® Core™ Ultra dan ketersediaan Intel® Arc™ GPU bawaan, serta prosesor 14th Gen Intel® Core™ akan mengantarkan enterprise, UKM, sektor publik termasuk pendidikan, serta edge, untuk merasakan pengalaman PC yang baru.