'Buaya darat' itu ungkapan di dunia manusia. Di alam liar, buaya ya buaya. Walau kelakuannya mirip 'buaya darat'. Yang satu ini contohnya.
Posts tagged as “buaya”
Kita tahunya buaya saja. Tapi di luar sana, yang kita sebut dengan 'buaya' memiliki banyak nama. Ada alligator, crocodile, gharial, dan caiman. Apa sih bedanya?
Seekor buaya muara dievakuasi dari sebuah vila di Pelabuhanratu, Sukabumi. Bagaimana buaya itu sampai di sana?