Fotografi tak semata-mata soal skill, tapi berpadu dengan momentum dan ‘keberuntungan’. Begitulah pengalaman Arie Basuki, sang pemenang lomba foto Agoda.
Posts tagged as “fotografi”
Salah satu cara untuk menikmati benda-benda langit adalah melalui rekaman foto. Cabang fotografi yang mengabadikan benda-benda langit maupun fenomenanya adalah astrofotografi. Makin tingginya antusiasme publik…